Cara Promosi Yang Menarik

Cara Promosi Yang Menarik

Contoh Promosi Produk Online

Sesuai namanya, contoh promosi produk online dilakukan di media sosial, online shop, atau marketplace. Cara yang bisa kamu gunakan misalnya dengan menggelar promo diskon selamat datang bagi follower baru, potongan harga untuk pembelian pertama, flash sale, atau juga dengan referral program.

Contoh kalimat promosi produk online yang bisa kamu tambahkan dalam promosi, yaitu:

Baca juga: 9 Media Promosi Online Paling Efektif, Kamu Pilih yang Mana?

Dari berbagai contoh promosi produk yang telah dijelaskan, dapat disimpulkan bahwa promosi produk sangat penting dalam kegiatan pemasaran untuk memperkenalkan, mempromosikan, dan memasarkan produk kepada konsumen.

Jika kamu masih bingung membuat dan menerapkan contoh promosi produk yang menarik, jangan khawatir! Sekarang semuanya sudah bisa dilakukan dengan lebih praktis. Selain menerapkan tips yang sudah dibagikan tadi, kamu bisa memanfaatkan fitur toko online dari majoo. Dengan begitu, kamu dapat mengatur jenis kampanye, jadwal iklan, atau promosi yang sesuai dengan bisnismu dalam satu aplikasi saja. Praktis kan? Tunggu apalagi? Upgrade level bisnismu dengan  aplikasi majoo, ya!

Salah satu hal yang cukup memusingkan saat menjalankan bisnis online adalah promosi dan marketing. Bagaimana dan manakah strategi marketing yang tepat untuk produk Anda? Apakah ada cara promosi produk yang menarik, unik, dan kreatif sesuai identitas produk Anda?

Untuk memecah kebuntuan masalah marketing dan cara membuat promosi yang menarik, KiriminAja menguraikan sejumlah panduan menjalankan aktivitas marketing khusus untuk Anda.

Agar promosi produk tidak terganggu, sebagai seller online Anda pasti ingin mengirim barang anti ribet dan merasa tetap tenang kan? Jawabannya ada di Dashboard KiriminAja, dengan daftar di sana Anda bisa mengirim banyak paket sekaligus bahkan bisa di-pick up.

Dari uraian ini, Anda diharapkan bisa mulai menjalankan aktivitas promosi produk dengan tepat sasaran, unik, dan sesuai identitas produk. Yuk, mari kita bahas selengkapnya di sini…

Menciptakan Konsep Produk yang Unik

Menciptakan konsep produk yang unik memang tidak mudah. Anda membutuhkan kerjasama tim untuk membuat praktik promosi. Karena biasanya ide akan muncul apabila dilakukan bersama-sama.

Biarkan ide tersebut mengalir tanpa batas, terkadang ide-ide yang bebas dapat menciptakan konsep yang unik. Anda bisa menggunakan berbagai media sebagai sumber referensi. Misalnya, seperti Pinterest, Tumblr, dan lain-lain.

Salah satu cara membuat promosi yang menarik banyak konsumen adalah menawarkan diskon. Walau terkesan klise, cara ini masih tetap efektif.

Harga produk merupakan salah satu pertimbangan yang seringkali dipikirkan oleh konsumen. Cobalah sesekali memberikan harga diskon pada produk yang digemari, dengan begitu tingkat penjualan Anda akan semakin meningkat.

Tips agar banyak konsumen yang menunggu harga diskon yaitu lakukan survey produk dengan menanyakan kepada audiens mana produk yang digemarinya.

Selain diskon, cara promosi produk yang menarik adalah memberi cashback. Hampir sama seperti diskon, cashback adalah istilah pengembalian sejumlah uang ketika membeli suatu produk.

Banyak brand fashion yang melakukan promo cashback, sehingga konsumen tetap setia membeli produk keluaran terbaru mereka.

Bagi Anda yang produk bisnisnya adalah baju, cobalah lakukan cara promosi ini untuk menarik minat calon konsumen. Pastikan cashback tersebut mempunyai persyaratan agar Anda sendiri tidak rugi.

Agar strategi di atas berjalan lancar, alangkah baiknya jika Anda benar-benar mengenal apa itu cashback di sini. Dengan demikian, Anda bisa lebih maksimal dalam memberikan promosi cashback ke konsumen.

Giveaway adalah promosi terbaik jika Anda membuat brand baru. Cara ini biasanya dilakukan untuk pengenalan suatu produk terhadap calon konsumen. Barang yang diberikan bisa berupa produk sendiri maupun produk lainnya.

Saat mengadakan Giveaway, pastikan Anda telah memberikan ketentuan yang dapat menguntungkan brand Anda. Misalnya, follow/promosikan media sosial brand Anda di akun media sosial mereka.

Kalimat Promosi Singkat Untuk Berbagai Produk

Kalimat promosi yang sudah dijabarkan sebelumnya bisa kamu modifikasi sesuai dengan kebutuhan dan jenis bisnis kamu. Perlu kamu ingat, saat mempromosikan sebuah produk sebaiknya kita tidak boleh menggunakan kalimat promosi yang terlalu banyak.

Kalimat promosi pada artikel ini cocok diterapkan untuk kamu yang ingin berbisnis secara online. Jika kamu tertarik untuk menjual produk menarik namun terkendala modal, kamu bisa bergabung di Alfamind.

Alfamind adalah social commerce dari Alfamart yang memfasilitasi kamu untuk menjual ribuan produk cukup bermodalkan HP. Kamu bisa menjual beragam produk mulai dari perlengkapan masak, peralatan rumah tangga, elektronik sampai produk-produk Alfamart.

Kamu juga tidak perlu ragu jika tidak memiliki kemampuan berjualan karena akan ada coach yang membimbing kamu. Bergabung di Alfamind dengan klik link di bawah ini:

Jual Ribuan Produk Modal HP Aja? Bisa!

Bergabunglah menjadi Store Owner Alfamind dan mulai bisnis tanpa modal di sini. Bimbingan dan berbagai keuntungan lainnya menunggumu!

Promosi merupakan tahapan yang mustahil dilewatkan dalam menjalankan bisnis. Pelanggan tidak datang dengan sendirinya. Pelanggan baru akan menggunakan produk dan layanan kita setelah mereka mengetahui informasi tentang produk dan layanan tersebut. Itulah salah satu pentingnya promosi.

Promosi juga punya andil besar membuat jualan kita laris manis. Dalam artikel ini, kita akan membahas cara promosi yang menarik agar usaha kita semakin laris. Simak penjelasan berikut ini.

Terus Kembangkan Ide Kreatif

Terakhir, cara membuat konten yang menarik adalah dengan terus berinovasi terhadap ide-ide kreatif.

Terus konsumsi berbagai sumber informasi, mulai dari buku, seminar, podcast, hingga diskusi dengan rekan sejawat.

Luangkan waktu untuk brainstroming, eksperimen dengan format baru, dan jangan takut untuk keluar dari zona nyaman Anda.

Teruslah berinovasi, karena ide kreatif yang tak terduga sering kali menjadi pembuka peluang untuk menciptakan konten yang viral dan berdampak besar.

Kerjasama dengan Influencer

Bekerjasama dengan influencer adalah salah satu peluang mendapatkan banyak konsumen. Anda dapat menghubungi influencer yang sekiranya cocok untuk mempromosikan produk Anda.

Misalnya, produk yang dijual adalah brand fashion hijab. Anda perlu mencari influencer berhijab yang punya strategi dan cara buat promosi produk menarik, unik, menyenangkan serta dapat meningkatkan kualitas produk Anda.

Diskon Daftar Newsletter

Promosi berikutnya yang bisa dilakukan adalah diskon untuk pendaftar newsletter baru. Salah satu cara menggapai pelanggan adalah melalui email atau newsletter. Nah, sediakan tombol untuk mendaftar sebagai member pada email tersebut. Untuk pelanggan yang akhirnya mendaftarkan diri sebagai member akan mendapatkan diskon spesial member baru.

Promosi ini terbilang menyenangkan karena melibatkan pelanggan untuk bermain game. Pelanggan cukup memutar 'roda keberuntungan' yang berisi daftar reward yang mungkin didapatkan setelah pembelian. Spin-the-wheel bisa dilakukan dalam bentuk offline maupun permainan online.

Pada momen tertentu, misalnya ulang tahun pelanggan atau ulang tahun brand, kita bisa memberikan diskon spesial bertajuk birthday sale. Cara ini bisa meningkatkan loyalitas pelanggan karena ulang tahun mereka diingat dan mereka merasa diperhatikan.

Bundle atau bundel adalah jenis promosi yang dilakukan dengan menawarkan beberapa produk sekaligus dalam satu paket. Promosi ini menguntungkan pelanggan karena mereka bisa mendapatkan beberapa varian produk sekaligus dengan harga lebih hemat. Pelanggan bisa merasakan pengalaman menggunakan beberapa produk berbeda, yang nantinya akan mempengaruhi pembelian mereka ke depan.

Gunakan Sosial Proof pada Isi Konten

Mengintegrasikan data dan statistik ke dalam isi konten meruapakan cara efektif untuk memperluas kredibilitas dan memberikan bobot pada argumen konten Anda.

Namun, presentasi data harus dilakukan dengan tepat agar tidak monoton.

Dalam hal ini, tentukan data atau statistik yang benar-benar penting bagi konten Anda.

Kemudian, gunakan visual seperti grafik, tabel, atau infografik untuk menyajikannya.

Visualisasi data membuat informasi lebih mudah dicerna dan menarik bagi pembaca.

Sebagai contoh, Anda bisa melihat social proof pada isi artikel di Blog Sribu yang berjudul “10 Strategi Promo Natal untuk Tingkatkan Sales Bisnis“.

Pada konten tersebut, saya membahas tentang cara melakukan strategi promo natal untuk menignkatkan sales bisnis.

Lalu, dalam isi konten saya menyisipkan social proof berupa data konkret terkait jumlah pengguna e-commerce Indonesia yang terus meningkat, sehingga membuka potensi bisnis terutama jelang akhir tahun.

Hal ini saya buat dengan tujuan meyakinkan pembaca, bahwa konten tersebut berkualitas dengan riset serta data yang relevan.

Selain menampilkan data, sisipkan narasi atau interpretasi singkat mengenai apa arti dari data tersebut bagi audiens Anda.

Dan, pastikan Anda mencantumkan sumber data agar pembaca tahu informasi yang disajikan bersumber dari referensi terpercaya.

Kampanye Pre-launch

Promosi ini dilakukan sebelum kita meluncurkan sebuah produk, dikenal juga dengan istilah kampanye pre-launch. Tujuan utamanya adalah untuk meningkatkan brand awareness di kalangan pelanggan terhadap produk atau layanan baru kita. Buatlah kampanye pre-launch semenarik mungkin dan membangun rasa penasaran pelanggan.

Untuk penjualan yang dilakukan secara online, kita bisa menerapkan promosi berupa gratis ongkos kirim (ongkir). Ongkos kirim biasanya cukup mahal, terutama untuk daerah yang jauh. Dengan menerapkan promosi gratis ongkir, pelaku usaha bisa menarik pelanggan dari jauh. Mereka akan melakukan pembelian karena tidak khawatir akan ongkir yang mahal.

Kalimat Promosi Produk Makanan & Minuman

Baca juga: 8 Cara Berbisnis Secara Online Terbaik Untuk Pemula

Diskon End-of-Season

Hampir sama dengan cara nomor 1, bedanya cara ini adalah diskon yang dilakukan di periode waktu tertentu. Misalnya di akhir musim liburan atau menjelang Hari Raya Idul Fitri. Diskon di akhir periode tertentu ini dapat meningkatkan penjualan secara efektif apabila dipromosikan secara benar.

Cara promosi berikutnya adalah dengan memberlakukan program buy one get one atau beli satu gratis satu (atau beli dua gratis satu, tergantung ketersediaan stok dan kebijakan pelaku usaha). Promosi dengan cara ini juga dapat meningkatkan penjualan secara signifikan karena pelanggan terdorong untuk membeli lebih banyak produk demi mendapatkan diskon.